Bahasa
Alami
Latar Belakang Masalah :
1.
Pengelolaan Bahasa Alami
2.
Bidang Pengetahuan Dalam Natural Language
Isi
1.
Pengelolaan Bahasa Alami
Pengelolaan
Bahasa Alami adalah suatu proses pembuatan model komputasi sehingga terjadi
suatu interaksi manusia dengan computer dengan menggunakan Bahasa keseharian
kita
(manusia).
2.
Bidang Pengetahuan Dalam Natural Language
- Fonetik
dan Fonologi
Berkaitan dengan suara yang menghasilkan kata yang dapat
dikenali.
Cth: Siri
- Morfologi
Pembentukan kata dari kata dasar. Pengetahuan tentang kata
yang bentuknya dimanfaatkan untuk membedakan saku kata dengan kata yang
lainnya.
Cth : Menyanyi ( me -nyanyi )
Lari-lari ( banyak yang lari )
- Sintaksis
Pemahaman
tentang urutan kata dalam sebuah kalimat, dalam pembentukan kalimat dan
hubungan antar kata dapat membuat suatu perubahan sebuah kalian yang bentuknya
menjadi bentu yang sistematis.
Contoh :
o
IBU PERGI KE PASAR
S P K
S P K
o
IBU SEDANG MEMBACA BUKU
S P O
- Semantik
Pembuatan
bentuk struktur sintaksis dari arta kata sesungguhnya ( paling dasar ).
Semantik mempelajari kata demi kata, kata-kata yang alig dasar dan membentuk
suatu arti kalimat yang utuh.
Cth :
Kutu Buku
- Pragmatik
Pengetahuan
tentang konteks tergantung pada tujuan dan situasi pembetukan kaliamat.
- Discourse
Knowlodge
Pengetahuan
tentang melihat kemabli apakah suatu kaliam yang sudah dibaca atau sudah
dikenali sebelumnya akan sama artinya dengan kalimat selanjutnya.
- Word
Knowledge
Pengetahuan
tentang arti umum maupun arti khusu sebuah kata pada sebuah konteks.
3. Speech
Recognition
SpeechRecognition merupakan library python untuk melakukan pengenalan
suara, dengan dukungan beberapa mesin dan API, online dan offline. Dibawah ini
akan dijelaskan bagaimana cara menginstall dan apa saja yang dibutuhkan sebelum
menginstall SpeechRecognition pada sistem operasi Windows.
Pertama, install
terlebih dahulu pyaudio yang digunakan untuk menginput micropone.
Pip install pyaudio
|
Selanjutnya
install PocketSphinx untuk menggunakan Sphinx
recognizer.
Pip install wheel
|
Lalu install Google
API Client Library for Python untuk menggunakan Google
Cloud Speech API.
Pip install geogle-api-python-client
|
Terakhir install
SpeechRecognition.
Pip install speechRecognition
|
Selesai.
Dibawah ini
juga terdapat contoh hasil program mengubah suara ke teks menggunakan library
SpeechRecognition.
Hasil
Implementasi
Kesimpulan
Pengelolaan
Bahasa Alami adalah suatu proses pembuatan model komputasi sehingga terjadi
suatu interaksi manusia dengan computer dengan menggunakan Bahasa keseharian
kita
(manusia).
Saran
Memahami materi lebih maksimal lagi.
Nama : Tentri May Simbolon
NPM : 1144027
Kelas : D4 Teknik Informatika 3C
Kampus : Politeknik Pos Indonesia
Link
Github :
Link
plagiarisme
Searchenginereports
: https://drive.google.com/open?id=0B7tQon2iaQFdaXpjWUp6Tkt5UEU
Link refrensi :
Matakuliah Kecerdasan Buatan